Jenis-jenis Anjing Lucu – Memiliki hewan peliharaan khususnya anjing di rumah merupakan suatu hal yang menyenangkan. Tidak hanya membantu menjaga rumah, anjing juga bisa menjadi teman yang setia untuk para majikannya.

1. Chihuahua

Anjing ini merupakan tipe yang mudah untuk beradaptasi. Fakanya ia merupakan ras anjing paling kecil, namun cukup pintar jika kita melatihnya.

2. Corgi

Corgi merupakan salah satu jenis anjing yang bisa anda pelihara. Kabarnya ia merupakan salah satu anjing pintar, yang bisa dengan mudah untuk anda latih. Bila anda kerap melihat perlombaan anjing, Corgi kerap kali ikut berlomba karena kelincahannya.

3. Poodle

Anjing lucu kecil ini dengan bentuk seperti boneka, sangatlah menggemaskan. Tahukah anda? Karena kecerdasannya, Poodle dijuluki sebagai anjing pelayan yang hebat. Kerap kali, Poodle menjadi anjing pemandu bagi mereka kaum disabilitas. Keunggulan lain dari Poodle juga memiliki penciuman yang lebih tajam dari anjing lainnya.

4. Pug

Pug adalah anjing yang menyeramkan, anda salah besar. Anjing Pug merupakan tipe yang sayang dengan keluarga, terlebih anak-anak. Ia juga dinyatakan sebagai temanĀ  setia bagi majikannya mahjong ways.

5. Pomeranian

Anjing Pom sangatlah populer di Indonesia, anda pastinya sudah tidak asing dengan jenis anjing satu ini, bukan? Identik dengan badan kecil dan bulunya yang menggemaskan, anjing ini juga sangatlah lincah.

6. Shih Tzu

Julukan dari anjing ini adalah singa kecil, walaupun sebenarnya ia bukan merupakan anjing yang menyeramkan. Tidak jauh berbeda dengan anjing lucu lainnya.

Baca Juga : Makanan Anjing Yang Sehat dari Makanan Manusia

7. Golden

Golden tidak hanya lucu, ia juga merupakan anjing yang cerdas dan mudah untuk anda latih. Entah sebagai anjing pemburu, bertugas sebagai pencari dan penyelamat, maupun hanya untuk menemani, golden adalah salah satu anjing yang sangat layak untuk kamu pelihara bila menginginkannya.

8. Maltese

Memiliki berat yang ringan, membuatnya menjadi cukup lincah. Oleh karena itu, ia kerap kali tampil dalam berbagai pertunjukan yang membuatnya terlihat menawan. Bulu anjing Maltese yang membuatnya menjadi semakin lucu ternyata tidak mudah rontok, hal ini akan membuat pemiliknya tidak terlalu kerepotan bila hendak mengurusnya. Selain itu, anjing ini juga terbilang memiliki umur yang cukup panjang.

9. Bichon Frise

Bichon Frise merupakan anjing yang ceria, dengan badannya yang berukuran kecil membuatnya terlihat nakal karena kelincahannya.