Bulan: Juli 2023

Gejala Rabies Pada Anjing

Gejala Rabies Pada Anjing – Rabies adalah penyakit yang umumnya terdapat pada anjing yang dapat menular ke manusia. Paling sering, rabies pada manusia ditularkan anjing melalui gigitan.

Kasus gigitan anjing rabies di Indonesia, belakangan ini sering dilaporkan menyerang anak-anak. Belum lama ini, seorang anak perempuan di Buleleng, Bali dilaporkan meninggal akibat rabies setelah digigit anjing.

Rabies tidak hanya dibawa oleh anjing, tetapi hewan mamalia lain seperti monyet dan kucing. Hanya saja, kasus rabies pada manusia lebih banyak disebabkan oleh gigitan anjing yang terinfeksi virus rabies.

Gejala Rabies Pada Anjing

Penyakit rabies pada manusia, menurut DR. Dr. Novie Homenta Rampengan, SpA(K), DTM&H, MCTM (TP) yang juga Anggota Unit Kerja Koordinasi Infeksi dan Penyakit Tropis IDAI, di Indonesia paling banyak disebabkan oleh anjing peliharaan.

“Lebih dari 95 persen kasus rabies pada manusia terjadi akibat gigitan anjing, yang mana 40 persen di antaranya paling banyak terjadi pada anak-anak”, ujar Novie.

Novie mengungkapkan rabies dapat menjadi penyakit yang mematikan, namun dapat dicegah. Rabies dapat dicegah asalkan minimal 70 persen anjing dalam populasi telah divaksinasi.

Baca Juga: Kenali 7 Bahasa Tubuh Anjing

Lantas, sebagai upaya antisipasi apa saja gejala rabies pada anjing yang perlu kita ketahui?

Novie menjelaskan ada beberapa ciri anjing rabies. Berikut beberapa gejala rabies pada anjing atau hewan lainnya yang harus diwaspadai.

  1. Gelisah dan agresif
  2. Sering menghindar atau menyendiri
  3. Mudah terkejut
  4. Air liur berlebih
  5. Tidak patuh
  6. Sangat liar
  7. Tidak mau makan
  8. Berperilaku menggigit benda-benda mati
  9. Foto fotbia atau takut cahaya
  10. Hidrophobia atau takut air
  11. Ekornya berada di antara paha
  12. Hidung kering

Pada akhirnya anjing rabies akan mengalami kelumpuhan lalu mati. Umumnya anjing rabies akan mati dalam waktu 10-14 hari.

Ciri-Ciri Rabies pada Manusia

Jika anjing rabies menggigit manusia, terdapat resiko bahwa penyakit tersebut akan menular ke individu yang tergigit. Ketika hal ini terjadi, gejala-gejala yang bisa muncul antara lain:

  • Demam
  • Mual dan muntah
  • Rasa kebas atau kesemutan di kulit yang tergigit
  • Merasa gelisah
  • Menghindari minum air
  • Sakit kepala

Orang yang tergigit bisa mengalami gejala ini dalam kurun waktu yang bervariasi. Umumnya, seseorang menyadari gejala pertamanya beberapa minggu setelah gigitan awal.

Kenali 7 Bahasa Tubuh Anjing

Kenali 7 Bahasa Tubuh Anjing – Anjing bisa disebut juga dengan sahabat manusia, karena kedekatan emosi keduanya. Kedekatan batin keduanya membuat anjing bebas menunjukkan ekspresi terhadap manusia. Berbagai macam ekspresi anjing akan muncul saat mereka terancam, senang, atau takut. Namun, tidak jarang anjing menunjukkan ekspresi yang sulit untuk ditebak. Nah, ekspresi atau bahasa anjing ini menjadi salah satu cara untuk memahami kondisi anjing.

Kenali 7 Bahasa Tubuh Anjing

Banyak orang awam yang kebingungan saat berhadapan langsung dengan anjing. Padahal, menjaga kondisi mental dan selalu bersikap tenang dengan anjing sangat disarankan. Hal tersebut akan memberikan sinyal aman pada anjing. Namun, jika kamu takut dan ragu-ragu, maka anjing bisa saja berubah menjadi agresif karena merasa terancam. Yuk, kenali beberapa bahasa tubuh anjing yang perlu kamu ketahui saat berhadapan langsung dengan hewan tersebut.

1. Anjing Sedang Waspada

Jika anjing sedang waspada, telinganya akan maju ke depan, ukuran matanya besar, berdiri agak jinjit, dan mulutnya menutup. Hal-hal tersebut menandakan jika anjing sedang mencurigai dan mendeteksi sesuatu.

2. Anjing Aman untuk Didekati

Jika anjing aman untuk didekati, ia akan menaikkan telinganya, meninggikan posisi kepalanya, membuka mulut agak lebar, menjulurkan lidahnya, menurunkan ekornya, juga berdiri dengan santai.

3. Anjing Merasa Ketakutan

Jika anjing sedang merasa ketakutan, ia akan mengarahkan telinga ke belakang, pupil matanya membesar, merendahkan tubuhnya perlahan-lahan, dan akan menyelipkan ekornya di antara kedua kaki bagian belakang.

Baca Juga: Inilah 7 Daftar Jenis Anjing Terkuat di Dunia

4. Anjing Merasa Senang

Jika anjing merasa senang, pupil matanya terlihat melebar, mulutnya terbuka sambil menjulurkan lidahnya ke luar. Ia juga akan menaikkan ekornya, dan mengibas-ngibaskan. Jika anjing sedang menunjukkan bahasa tubuh ini, kamu bisa mengajaknya bermain-main.

5. Anjing Merasa Stres dan Tertekan.

Jika anjing merasa stres dan tertekan, ia akan mengarahkan telinganya ke belakang dengan puoil mata yang membesar. Bukan itu saja, ia akan memposisikan tubunya agak sedikit merendah, dengan ekor yang terlihat lemas dan lunglai.

6. Anjing Terlalu Bersemangat

Jika anjing terlalu bersemangat, ia akan menunjukkannya dengan telinga yang maju ke depan, gigi yang menyeringai, mulut terbuka, juga berdiri kaku dengan ekor yang tegak ke atas. Hati-hati jika ingin mendekatinya. Pasalnya anjing dengan bahasa tubuh seperti ini merasa agresif dan percaya diri.

7. Anjing Merasa Cemas

Jika anjing merasa cemas, ia akan memposisikan telinganya ke belakang, bukan itu saja, ia akan membuat kontak mata yang terlihat singkat dan kebingungan, ia juga sering menjilati wajahnya sendiri, menaikkan satu telapak kakinya, juga mengibaskan ekornya dalam posisi sedikit turun.

5 Spesies Anjing yang Hidup di Wilayah Salju

Spesies Anjing yang Hidup di Wilayah Salju – Anjing termasuk hewan yang mempunyai daya tahan tubuh yang sangat kuat. Beberapa spesies dari mereka banyak hidup di berbagai daerah depo 25 bonus 25 bebas ip yang memiliki cuaca cukup ekstrem seperti padang pasir dan wilayah bersalju. Untuk spesies anjing yang hidup di daerah suhu membeku memiliki ciri-ciri di antaranya ukuran tubuh besar, ditutupi bulu tebal berlapis-lapis hingga bentuk telinga yang lebih kecil.

Spesies Anjing yang Hidup di Wilayah Salju

Dengan penampilan yang lebih menawan serta kemampuannya yang dapat melintasi badai salju. Inilah lima spesies anjing yang berhabitat asli di wilayah suhu yang sangat dingin, sebagai berikut:

1. Siberian husky

Dari sekian banyak spesies anjing yang hidup di daerah salju, siberian husky merupakan spesies anjing yang paling populer. Dilansir dari laman Thesprucepets, mereka dikenal dengan penampilannya yang memesona dengan bulu lebat indah serta daya tahan tubuh kuat yang mampu bertahan di suhu di bawah nol derajat celcius. Selain itu, siberian husky mempunyai kepribadian yang bersahabat, ramah dan cerdas.

Siberian husky juga sering digunakan oleh manusia sebagai hewan penarik kereta di daerah salju. Dari segi fisik, spesies anjing ini memiliki rata-rata tinggi 50 sentimeter dan berat 30 kilogram.

2. Finnish lapphund

Finnish lappland merupakan spesies anjing yang berasal dari Finlandia yang memang dikenal sebagai salah satu negara di benua Eropa yang memiliki suhu sangat dingin. Anjing ini banyak dimanfaatkan oleh manusia untuk membatu menjaga kawanan rusa di wilayah lapland, Finlandia. Yang menjadi ciri khas paling unik dari finnish lapphund adalah mereka memiliki ekor slot melengkung yang dapat dililitkan ke wajah mereka untuk dapat memberikan kehangatan.

Spesies anjing ini sangat produktif, energik dan selalu waspada terhadap orang asing. Tubuh mereka ditutupi oleh dua lapisan bulu dengan intesitas yang sangat lebat.

3. Akita

Dulunya anjing akita digunakan oleh masyarakat Jepang untuk keperluan berburu di daerah pegunungan yang dingin. Anjing ini merupakan yang terbesar dari enam ras spitz kuno yang berasal dari Jepang dengan rata-rata bobot tubuh mencapai 65 kilogram. Akita dikenal dengan sifatnya yang setia, pendiam dan tidak terlalu suka bergaul dengan spesies anjing lainnya. Mereka memiliki jari-jari kaki berselaput yang membantu anjing ini saat berjalan di atas es dan salju. Dalam masyarakat Jepang, akita menjadi simbol kesenangan dan umur panjang.

4. Alaskan malamute

Dari segi penampilan, alaskan malamute memiliki bentuk fisik yang mirip dengan siberian husky. Akan tetapi, alaskan malamute dikenal dengan ukuran tubuhnya yang sangat besar. Dilansir dari laman Lifetimepetcover, alaskan malamute merupakan spesies anjing tertua dari semua jenis anjing yang hidup di wilayah arktik. Mereka memiliki intesitas bulu yang sangat lebat dan tebal untuk melindungi dirinya dari cuaca di Alaska yang sangat ekstrem. Anjing ini juga mempunyai kekuatan besar yang membuatnya harus sering diberikan banyak pelatihan.

5. Saint bernard

Dengan berat tubuh yang mencapai 90 kilogram, saint bernard termasuk ke dalam daftar spesies anjing terbesar di dunia. Mereka sangat dikenal dengan daya tahan tubuhnya yang prima di mana anjing ini sering dijadikan hewan penyelamat di wilayah salju pegunungan Alpen, Swiss. Saint bernard mampu menempuh jarak hingga bermil-mil melalui salju tanpa mengalami kendala. Walaupun memiliki ukuran badan yang sangat besar, namun anjing ini memiliki wajah yang terlihat lucu serta sifat lembut dan penyayang yang cocok dijadikan teman bermain anak.

Manfaat Memelihara Anjing bagi Kesehatan Anak

Manfaat Memelihara Anjing bagi Kesehatan Anak – Salah satu binatang peliharaan yang sangat populer di masyarakat adalah anjing. Ya, selain karena binatang ini tergolong pintar, setia dan lucu, anjing juga bisa membantu menjaga rumah.

1. Anak Jadi Lebih Aktif Bergerak

Pakar kesehatan merekomendasikan kepada setiap orang untuk berolahraga 30 menit setiap harinya. Nah, jika anak memelihara anjing, ia pun lebih mungkin untuk mencapai tujuan tersebut. Sebab, sang slot server kamboja pemilik akan lebih aktif bergerak dan berada di luar rumah untuk menemani anjing mereka berjalan.

2. Membantu Menghilangkan Stres

Ada alasan memelihara dan bermain dengan anjing bisa menjadi terapi yang sangat efektif. Pertama, menghabiskan hanya beberapa menit dengan hewan peliharaan dapat menurunkan kecemasan. Kedua, hal tersebut mampu menurunkan tekanan darah serta meningkatkan kadar serotonin dan dopamin. Dua zat kimia saraf tersebut punya peranan besar dalam kebahagiaan jiwa seseorang. Itu sebabnya, memelihara anjing bisa membuat anak atau orang dewasa yang bekerja di bawah tekanan menjadi lebih rileks.

3. Mencegah Alergi

Saat penelitian kesehatan belum terlalu berkembang seperti sekarang ini, para ahli percaya bahwa memelihara hewan di rumah dapat memicu alergi pada anak. Namun, studi pada tahun 2018 dengan judul “Pet-keeping in early life reduces the risk of allergy in a dose-dependent fashion” menunjukkan mahjong ways 2 hasil bahwa memelihara anjing dan kucing diduga memberikan perlindungan pada pembentukan alergi.

4. Meningkatkan Kemampuan Bersosialisasi si Kecil

Seiring bertambahnya usia, biasanya anak-anak akan cenderung bergelut dengan dunianya sendiri dan malas untuk ke luar rumah. Namun, tidak demikian bagi pemilik anjing. Para peneliti telah menemukan bahwa sekitar 40 persen pemilik anjing memiliki teman yang lebih banyak dan mereka lebih lancar untuk berkomunikasi satu sama lain.

5. Mengajarkan Tanggung Jawab

Belajar bertanggung jawab sedari dini bisa dilakukan dengan cara memelihara hewan peliharaan seperti anjing. Dengan merawat anjing, anak-anak bisa belajar bertanggung jawab karena anjing adalah makhluk hidup yang bergantung dengan cara mereka merawat. Sebagai orang tua, Mama dan Papa bisa membantu anak untuk mengajak anjing berjalan-jalan atau menyiapkan makanan. Dengan begitu, anak-anak akan belajar bertanggung jawab akan tugasnya.

Daftar 5 Anjing Terkecil Di Dunia

Anjing Terkecil Di Dunia – Anjing adalah satu hewan yang cocok dijadikan peliharaan karena sifatnya yang ramah pada manusia. Dibandingkan jenis peliharaan lainnya anjing adalah hewan yang lebih mudah dilatih dan diajari sesuatu.Jika sahabat Parboaboa.com sedang mencari hewan peliharaan yang cocok untuk hidup bersama di rumah, maka anjing wajib menjadi pertimbangannya. Ada beberapa kelebihan sifat anjing yang membuatnya sayang jika tidak dijadikan hewan peliharaan, di antaranya mudah memahami perintah pemiliknya, melindungi, serta sifat yang penuh loyalitas.

Chihuahua

Chihuahua umumnya dianggap sebagai anjing terkecil di dunia. Chihuahua memiliki bulu panjang atau pendek dalam berbagai warna, bahkan memiliki dua bentuk kepala berbeda, yakni berbentuk apel dan rusa. Sebagai jenis anjing terkecil, Chihuahua memiliki berat 1,8 sampai 2,7 kilogram dan rata-rata memiliki tinggi 12-20 sentimeter. Chihuahua adalah anjing dengan perawatan rendah, tetap bisa menjadi anjing dengan perawatan tinggi dalam hal pelatihan. Anjing Chihuhua juga setia kepada dan protektif kepada pemiliknya. Namun, memberikan latihan adalah hal penting yang harus dilakukan saat merawat anjing Chihuahua. Anjing ini juga membutuhkan sikat gigi secara teratur, setidaknya beberapa kali seminggu.

Yorkshire

Yorkshire merupakan anjing kecil dengan bulu “mantel” yang lebih menyerupai rambut manusia ketimbang bulu pada hewan. Anjing jenis ini terkenal akan semangatnya yang tinggi. Mereka populer link slot gacor dipelihara oleh kalangan penghuni apartemen lantaran ukurannya yang mini. Berdasarkan laman Insider, panjang anjing ini berkisar pada 17-20 cm dengan berat kurang dari 3 kg.

Yorkshire Terrier

Seekor anjing pangkuan klasik, Yorkie adalah ras anjing kecil favorit karena banyak alasan. Mereka senang dipeluk tetapi juga cepat melindungi wilayah mereka, bahkan dari ancaman yang memiliki ukuran dua kali lipat lebih besar dari mereka.Selain itu, mantel mereka yang menawan benar-benar mencuri perhatian. Dan jika menurut Anda anjing mainan ini tidak menyukai melakukan terlalu banyak aktivitas, Anda justru akan menemukan hal yang sebaliknya. Mereka suka bermain ambil dan tangkap dan tidak sabar untuk berjalan-jalan dengan pemilik favorit mereka.

Baca Juga : Cara merawat anak Anjing bagi Pemula

Shih Tzu

Jika Anda suka meringkuk dengan hewan peliharaan favorit Anda, Shih Tzu selalu senang untuk dipeluk. Cara mereka membawa ekor mereka dengan dilengkungkan di punggung mereka dengan santai sudah cukup untuk membuat kita menduga bahwa ada banyak hal yang tidak kita ketahui tentang ras anjing kecil ini. Sejarah menunjukkan kepada kita bahwa berabad-abad yang lalu mereka adalah anjing istana kesayangan bangsawan Cina yang menamai mereka Shih Tzu, yang artinya “singa kecil”. Sekarang mereka juga menempati tempat spesial di hati kita, dan rumah kita adalah istana mereka.

Brussels Griffon

Ras anjing ini berasal dari Brussels, Belgia. Sebelum menjadi hewan peliharaan, anjing berkaki panjang dan berwajah pendek ini awalnya dibiakkan sebagai anjing terrier yang dipelihara di kandang untuk berburu hewan pengerat. Anjing Brussels griffon biasanya memiliki tinggi sekitar 17-25 sentimeter dan berat 3,6-4,5 kilogram. Brussels griffon membutuhkan setidaknya satu kali jalan kaki singkat setiap hari dan setelahnya akan puas bermalas-malasan di sekitar rumah. Trah ini cenderung terikat dengan satu manusia dan tidak senang berada di sekitar anak-anak. Namun, mereka biasanya bergaul dengan baik dengan hewan lain dan hewan peliharaan lainnya. Anjingnya suka meringkuk, tapi juga bermain, pintar, serta sensitif. Seperti banyak ras terrier lainnya, mereka memiliki sifat keras kepala sehingga membutuhkan pelatih yang sabar.

Inilah 7 Daftar Jenis Anjing Terkuat di Dunia

Inilah 7 Daftar Jenis Anjing Terkuat di Dunia – Hewan peliharaan memang sangat menggemaskan. Umumnya selain kucing, anjing menjadi pilihan untuk jadi teman sehari-hari bermain. Tapi apakah Anda tahu jenis apa yang dinobatkan menjadi anjing terkuat di seluruh dunia?

Berikut ini kami akan berikan tujuh jenis anjing yang menjadi terkuat di dunia menurut American Kennel Club.

1. Tibetan Mastiff

Anjing dengan ras terkuno ini ternyata sangat kuat. Tibetan Mastif dipelihara dan dipergunakan untuk menjaga slot bonus new member rumah di Himalaya karena memiliki kekuatan fisik yang hebat dan gigitannya memberikan tekanan seberat 249 kg.

2. Kangal

Kangal adalah anjing asal Turki yang dimanfaatkan sebagai hewan penjaga. Kangal memiliki gigitan yang sangat kuat dan anjing yang dikenal tak punya rasa takut.

3. Rottweiler

Mungkin anjing jenis ini sering ditemui di film-film Eropa. Ya, slot bonus new member 100 di awal Rottweiler sebenarnya anjing yang setia dan pintar. Tapi karena kekuatan fisik dan gigitan yang sangat kuat, Rottweiler sering dicap anjing agresif.

4. Siberian Husky

Anjing yang memiliki tampang seperti srigala dan tahan akan cuaca salju ini memiliki stamina yang kuat.

Terbukti di daerahnya, Siberian Husky biasa menarik kereta luncur melewati jalanan penuh salju.

Bukan hanya itu, Siberian Husky dikenal atas jasanya menyelamatkan nyawa banyak orang dengan membawa serum difteri ke Alaska saat terjadi wabah pada 1925.

5. Dogo Argentino

Anjing asal Argentina dengan badan yang gempal ini slot gacor biasanya dimiliki oleh pemburu.

Dengan kekuatannya Dogo Argentino dapat memburu dan menangkap seekor babi dan puma di hutan Argentina.

6. Alaskan Malmut

Memiliki rupa dan ketahanan hidup di daerah dingin atau bersalju, Alaska Malmut termasuk anjing terkuat di dunia.

Di daerah asalnya, Alaskan Malmut digunakan untuk berburu beruang, menarik kereta luncur, dan mencari lubang sembur air laut.

7. Great Dane

Great Dane adalah anjing yang memiliki watak setia. Anjing ini berasal dari Jerman.

Great Dane mempunya kekuatan super, terbukti ia mampu membawa beban sepertiga dari berat tubuhnya sendiri.

4 Cara Melatih Anjing Agar Jinak

Melatih Anjing Agar Jinak – Katanya sih melatih anjing itu susah ya guys, Akan tetapi ada tips cara mengurus anjing dengan baik dan benar. Mempunyai seekor anjing adalah tanggung yang cukup besar, apalagi kita yang tidak tahu cara menjinakan anjing dengan baik benar bisa jadi akan menjadi danger bagi keselamatan kalian dan yang lainnya.

Cara Melatih Anjing Dengan Baik & Benar

1. Perintah untuk diam

Cara melatih dengan cara tersebut berfungsi untuk  merelaxkan mereka. Anjing mempunyai emosi yang membara dapat menjadi sebuah masalah, tapi it’s okay kalian bisa menenangkan mereka dengan cara mengatakan “down” atau “duduk & berbaring” . Siapkan cemilan anjing dan pegang sambi mengusapnya. Dekati tanganmu kepada hidung anjing lalu biarkan mereka mencium makanan yang akan kalian berikan.

Ketika anjing sedang mengendus, gerakan tangan ke bawah upaya anjing ikut ke lantai. Katakan “down” ketika anjing berada di depan kalian, jika kalian melihat mereka mencoba berdiri, katakan “no” ” jangan” dengan tegas.

2. Cara membuatnya mendekatimu

Bukan hanya membuat down, kalian juga mesti tahu cara memanggil anjing tersebut. Kalian bisa memanggilnya dengan kata ” come ” bisa dengan ” kemari”. Pancing anjing untuk mendekat dengan menggunakan makanan tunjukan camilan yang mereka favoritkan sambil kata yang barusah dengan menepuk palanya tapi jangan keras keras ya guys hehe.

Lakukan secara berulang ya guys hehe.

BACA JUGA : Inilah 3 Penyebab Anjing yang menjadi Agresif

3. Pelatihan Pispot

Bukan hanya kucing saja yang dilatih pipis, anjing juga membutuhkan edukasi yang sama untuk bisa agar bisa kencing dengan benar.

Trik ini begitu penting, apalagi bagi kalian yang mengurus anjing ketika usia mereka masih kecil. Anjing yang masih kecil tentu akan pipis sembarangan. Tempat – tempat tersebut biasanya di are yang hangat nan kering apalagi empuk kaya di sofa kalian. Hentikan kebiasaan butuk itu dengan cara menyediakan tempat pipis anjing atau dengan sebutan Potty pad

4. Perintah Untuk Meninggalkan sesuatu

Kemduain kita akan menjelaskan cara melatih anjing yang suka memakan sembarang. Kalian pernah mengalami sebuah momen yang dimana anjing atau hewan karnivora ini memakan hewan lain yang menjijikan atau menyantap yang lainnya seperti benda/makanan yang mengandung racun. Kamu bisa melatihnya untuk menghentikannya dengan cara mengatakan “leave it” atau “tinggal itu”.

Inilah 3 Penyebab Anjing yang menjadi Agresif

Penyebab Anjing Agresif – Hai para pecinta anjing yang ada dimuka bumi masihkah kalian bingung apa penyebab anjing menjadi agresif?

Pada dasarnya anjing memang hewan liar yang kemudian di urus oleh manusia yang menyukai hewan tersebut. Akan tetapi anjing adalah hewan yang mesti diwaspada meskipun ia jinak, karena seekor anjing akan menjadi galak yang disebabkan dari sebagai berikut:

1. Asal usul anjing

Sebelum kalian mengurusnya pastikan kalian sudah tahu asal usul anjing yang akan diurus oleh kalian. Karena nanti akan sangat memengaruhi emosional anjing apabila tidak cocok dengan majikannya.

Apabila anjing yang berada di shelter atau penampungan tidak selalau mempunyai cerita yang indah dalam kehidupannya. Keberadaan anjing tersebut disebabkan berbagai sebab misalnya, di siksa majikan sebelumnya, dipukuli orang – orang iseng.

Pastinya hal buruk itu dapat membuat mereka trauma dan tidak percaya pada manusia lagi. Sebab hal itu juga membuat anjing tersebut menjadi galak/agresif kepada setiap orang.

2. Melatih Anjing Tidak Benar

Hal ini yang banyak menyebkan anjing menjadi agresif. Didik dan lihatlah anjing kalian agar tidak galak/agresif lalu menjadi ramah. Akan tetapi, cara latihannya harus sesuai dengan jenis beserta rasnya dan kalian mau anjing menurut.

Maksudnya, apakah kalian mau peliharaan anjing kalian menjaga penjaga atau anjing yang asik dengan semua orang.

3. Usia pemilik Anjing

Siapa yang menyangka apabila usia dari majikan tersebut bisa mempengaruhi tingkat keagresifan seekor anjing, Menurut penelitian, apabila pemilik anjing berusia 25 tahu ke bawah bahwa katanya hal ini bisa memberi pengaruh atau memiliki kesempatan anjing yang dipelihara menjadi lebih agresif dan galak jika dibandingi dengan anjing yang diurus oleh seorang yang berusia di atas 40 tahun.

Banyak dari kalian bahwa ini tidak masuk akal, ya akan tetapi majikan yang berusia 25 tahun dianggap masih labil dan belum bisa mengontrol emosi, berbeda dengan orang berusia 40 tahunn ke atas yang telah profesional dari segi emosi.

5 Jenis Anjing Ras dengan Harga Paling Mahal

5 Jenis Anjing Ras dengan Harga Paling Mahal

5 Jenis Anjing Ras dengan Harga Paling Mahal – Anjing bukanlah hewan yang bisa ditemui melenggang lepas di jalanan Indonesia. Itulah kenapa, untuk memeliharanya, kita tak bisa asal mengambil anjing liar. Seseorang harus mengadopsinya secara langsung, baik dari pet shop, penangkaran, maupun secara perorangan. Anjing merupakan salah satu hewan peliharaan yang paling populer di dunia. Tidak heran bila setiap ras anjing memiliki kisaran harga yang berbeda-beda, mulai dari ratusan ribu sampai ratusan juta. Biasanya, mahjong ways 2 harga ras anjing termahal diukur dari kualitas dan keunikan rasnya. Selain itu, ada banyak faktor lainnya yang ikut memengaruhi harga anjing, seperti kepopuleran dan kelangkaannya.

5 Jenis Anjing Ras dengan Harga Paling Mahal

Tibetan Mastiff

Ras anjing tibetan mastiff terkenal dengan bentuk tubuhnya yang besar. Mereka termasuk anjing yang bisa mengintimidasi dan menakutkan. Namun, anjing ini sebenarnya penyayang, meskipun agak angkuh dengan orang asing. Kamu bisa membeli anjing ras tibetan mastiff dengan harga sekitar Rp46 juta sampai Rp77 juta, tergantung umurnya.

Black Russian Terrier

Mungkin kamu mengenal ras terrier sebagai anjing kecil dan lucu, tetapi lain ceritanya dengan black russian terrier yang berwarna hitam menyeramkan. Bukan tanpa alasan, berat anjing ini bisa mencapai 18 kg dengan tinggi 76 cm. Tubuhnya juga berotot dan kuat sehingga bisa menjadi anjing yang penjaga dan pelindung. Harga ras anjing ini cukup beragam, tetapi kamu bisa membeli anak anjing mulai dari Rp30 jutaan.

Bernese Mountain

Anjing bernese memiliki banyak penggemar karena sifatnya yang manis, tenang, santai, dan setia. Mereka dapat hidup sekitar 8-9 tahun, tetapi membutuhkan biaya perawatan dan pelatihan cukup tinggi. Bernese mountain termasuk dalam ras anjing termahal karena harganya mencapai Rp12 jutaan.

Anjing Termahal Cavalier King Charles Spaniel

Dari ukuran tubuhnya, anjing cavalier king charles spaniel memang kecil. Namun, harga ras anjing ini mencapai Rp134 jutaan. Bukan tanpa alasan, anjing ini berasal dari Inggris dan memiliki bulu yang sangat halus. Selain itu, anjing ini dikenal lembut, santun, dan memiliki kasih sayang tinggi kepada manusia.

Anjing Termahal Afghan Hound

Kalau kamu ingin memelihara anjing berbulu panjang yang cantik menawan, maka kamu bisa slot kamboja gacor memelihara anjing afghan hound. Namun, kamu harus siap buat mengeluarkan bujet sekitar Rp99 jutaan. Meskipun mahal, ras anjing ini dapat hidup sampai 14 tahun, lho.