Melatih Anjing Agar Jinak – Katanya sih melatih anjing itu susah ya guys, Akan tetapi ada tips cara mengurus anjing dengan baik dan benar. Mempunyai seekor anjing adalah tanggung yang cukup besar, apalagi kita yang tidak tahu cara menjinakan anjing dengan baik benar bisa jadi akan menjadi danger bagi keselamatan kalian dan yang lainnya.
Cara Melatih Anjing Dengan Baik & Benar
1. Perintah untuk diam
Cara melatih dengan cara tersebut berfungsi untukĀ merelaxkan mereka. Anjing mempunyai emosi yang membara dapat menjadi sebuah masalah, tapi it’s okay kalian bisa menenangkan mereka dengan cara mengatakan “down” atau “duduk & berbaring” . Siapkan cemilan anjing dan pegang sambi mengusapnya. Dekati tanganmu kepada hidung anjing lalu biarkan mereka mencium makanan yang akan kalian berikan.
Ketika anjing sedang mengendus, gerakan tangan ke bawah upaya anjing ikut ke lantai. Katakan “down” ketika anjing berada di depan kalian, jika kalian melihat mereka mencoba berdiri, katakan “no” ” jangan” dengan tegas.
2. Cara membuatnya mendekatimu
Bukan hanya membuat down, kalian juga mesti tahu cara memanggil anjing tersebut. Kalian bisa memanggilnya dengan kata ” come ” bisa dengan ” kemari”. Pancing anjing untuk mendekat dengan menggunakan makanan tunjukan camilan yang mereka favoritkan sambil kata yang barusah dengan menepuk palanya tapi jangan keras keras ya guys hehe.
Lakukan secara berulang ya guys hehe.
BACA JUGA : Inilah 3 Penyebab Anjing yang menjadi Agresif
3. Pelatihan Pispot
Bukan hanya kucing saja yang dilatih pipis, anjing juga membutuhkan edukasi yang sama untuk bisa agar bisa kencing dengan benar.
Trik ini begitu penting, apalagi bagi kalian yang mengurus anjing ketika usia mereka masih kecil. Anjing yang masih kecil tentu akan pipis sembarangan. Tempat – tempat tersebut biasanya di are yang hangat nan kering apalagi empuk kaya di sofa kalian. Hentikan kebiasaan butuk itu dengan cara menyediakan tempat pipis anjing atau dengan sebutan Potty pad
4. Perintah Untuk Meninggalkan sesuatu
Kemduain kita akan menjelaskan cara melatih anjing yang suka memakan sembarang. Kalian pernah mengalami sebuah momen yang dimana anjing atau hewan karnivora ini memakan hewan lain yang menjijikan atau menyantap yang lainnya seperti benda/makanan yang mengandung racun. Kamu bisa melatihnya untuk menghentikannya dengan cara mengatakan “leave it” atau “tinggal itu”.